Biar Hoki, Ini 9 Cara Meletakkan Kaktus Menurut Fengshui

- 6 Januari 2021, 16:56 WIB
Kaktus yang hoki menurut Fengshui
Kaktus yang hoki menurut Fengshui /House Beautiful

KABAR JOGLOSEMAR – Kaktus merupakan salah satu jenis tanaman yang banyak diminati masyarakat lantaran perawatannya yang mudah. Menurut fengshui, kaktus ternyata baik untuk keberuntungan.

Beberapa tahun belakangan ini, kaktus marak dijadikan dekorasi interior. Ternyata, menurut fengshui, meletakkan kaktus di dalam rumah dapat mendatangkan keberuntungan.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Merawat Kaktus Koboi, Tanaman Hias yang Kembali Hits di 2021

Apabila dirawat dengan baik, kaktus dapat tumbuh dengan sehat dan mempercantik ruangan. Hal inilah yang membawa perubahan energi positif dan kekayaan ke dalam rumah.

Syaratnya, kaktus tidak boleh diletakkan sembarangan. Ada tempat-tempat dan cara tertentu yang lebih disarankan agar keberuntungan yang didapat bisa maksimal.

Dikutip Kabar Joglosemar.com dari laman Lushome, berikut ini merupakan cara meletakkan kaktus menurut Fengshui agar kaktus dapat membawa keberuntungan atau hoki:

1. Tempatkan kaktus di dekat jendela agar dapat mengalihkan pemandangan tidak menarik. Dengan cara ini pula energi negative dari jendela dapat dihilangkan.

Baca Juga: Dari Blue Star Fern hingga Velvet Calathea, Ini 10 Tanaman Hias yang Bakal Populer di

2. Kelilingi kaktus dengan tanaman lain yang berdaun bulat.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x