Bacaan Doa yang Disarankan Dilafalkan Waktu Turun Hujan, Lengkap Arab, Latin, Beserta Artinya

- 18 Desember 2020, 11:04 WIB
 Ilustrasi hujan
Ilustrasi hujan /

KABAR JOGLOSEMAR - Hujan adalah anugrah dan salah satu nikmat terindah dari Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

Hujan membuat tanah menjadi segar, tanaman mendapatkan porsi hidrasi yang baik, serta para hewan pun bisa dengan mudah mencari sumber air.

Maka dari itu, jangan menganggap hujan sebagai musibah. Sebaliknya kita patut bersyukur dengan datangnya hujan.

Baca Juga: Ternyata Sudah 3 Bulan Pernikahan, Andin dan Al di Ikatan Cinta Merenungkan Hal Ini

Hal ini telah diajarkan oleh Nabi Muhammad Shallallahu ’alaihi wa sallam untuk mensyukuri hujan, salah satunya dengan menyarankan membaca doa waktu hujan turun.

Nabi Muhammad SAW bersabda,

إِنَّ النَّبِىَّ -صلى الله عليه وسلم- كَانَ إِذَا رَأَى الْمَطَرَ قَالَ اللَّهُمَّ صَيِّباً نَافِعاً

“Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam ketika melihat turunnya hujan, beliau mengucapkan, ”Allahumma shoyyiban nafi’an” [Ya Allah turunkanlah pada kami hujan yang bermanfaat]”. (HR. Bukhari no. 1032)

Baca Juga: BSU Guru Madrasah Cair Desember, Sudah Bisa Cek Penerima di Simpatika Sekarang

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Rumasyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x