Tidak Harus Mahal Tapi Berguna, Ini 10 Ide Kado Natal Spesial 2020

- 8 Desember 2020, 14:32 WIB
Ilustrasi Kado Natal.
Ilustrasi Kado Natal. /Pixabay.com/ saponifier/

Baca Juga: Cek di Sini, Lirik Lagu Soundtrack Sinetron Ikatan Cinta 'Tanpa Batas Waktu' dari Ade Govinda

Kamu bisa memesan khusus masker kain dengan motif kain bertema Natal. Tambahkan kartu ucapan Natal sekaligus pesan cara mencuci masker kain yang benar. Bisa juga tuliskan pesan bagaimana menggunakan masker kain yang baik dan benar.

  1. Parfum

Parfum sering kali diberikan untuk orang tercinta. Ada banyak parfum yang bisa kamu pilih sebagai kado Natal. Berikan parfum yang disukai oleh sahabat atau anggota keluargamu. Parfum bisa menjadi hadiah Natal yang berkesan.

Beberapa hal yang diperlu diperhatikan sebelum memutuskan membeli kado Natal adalah siapa yang yang diberi, usianya, jenis kelamin, bahkan sebisa mungkin tahu secara detail apa yang disukai dan tidak disukai.

Baca Juga: Muncul Rumor BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 6, Cek Ketentuannya di Sini

  1. Bantal leher

Bantal leher atau travel pillow juga cocok banget jadi kado Natal buat orang yang suka travelling. Bantal ini jadi teman perjalanan jauh saat naik mobil, bus, maupun kereta api.

  1. Hand sanitizer

Di tengah pandemi COVID-19, hand sanitizermenjadi salah satu benda yang wajib dibawa kemana-mana. Hand sanitizer menjadi salah satu kebutuhan pokok saat ini yang enggak boleh ketinggalan dibawa.

Nah, sepaket hand sanitizer bisa kamu siapkan sebagai kado Natal untuk keluarga, saudara maupun sahabat. Kamu bisa membungkus hand sanitizer di dalam kardus atau keranjang. Tambahkan pernak-pernik Natal untuk mempercantik bingkisanmu.

Baca Juga: Pengaktifan Rekening Pencairan BLT Guru Honorer Diperpanjang Hingga 2021 oleh Kemdikbud

  1. Mug

Sama halnya tumbler, tapi nggak ada salahnya memilih mug untuk kado Natal. Mug juga diperlukan saat ini sebagai teman untuk bekerja. Mug bisa diisi kopi atau teh. Apalagi bulan desember curah hujan juga tinggi. Mug bisa berguna banget nih.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x