Menaker Sampaikan Rencana Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2, Ini Waktunya

- 25 Oktober 2020, 08:19 WIB
BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Siap Ditransfer ke Rekening, Catat Jadwalnya dari Menaker
BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Siap Ditransfer ke Rekening, Catat Jadwalnya dari Menaker /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

Menaker Ida berharap, BLT ini dapat membantu kehidupan para pekerja dan meningkatkan daya beli masyarakat serta meningkatkan perekonomian di masa pandemi Covid-19.

Berdasarkan data Kemnaker per 19 Oktober 2020 BLT BPJS Ketenagakerjaan gelombang 1 disalurkan kepada pekerja/buruh sebanyak 12.166.471 atau setara dengan 98,09 persen.

BLT ini disalurkan melalui dua termin pembayaran. Setelah pembayaran termin I selesai disalurkan, Kemnaker akan kembali memproses pembayaran termin II subsidi gaji/upah yang direncanakan awal November ini. ***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Kabar Joglosemar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah