5 Tanda Perencanaan Keuanganmu Sudah Benar

- 23 April 2022, 06:30 WIB
perencanaan keuangan
perencanaan keuangan /Pixabay/nastya_gepp

KABAR JOGLOSEMAR- Perencanaan Keuangan merupakan suatu proses mencapai tujuan hidup melalui pengelolaan uang yang terencana.

Tujuan hidup yang akan dicapai oleh seseorang biasanya, menikah, liburan, membeli rumah, membeli kendaraan pribadi, melakukan ibadah haji, biaya Pendidikan anak dan dana pension untuk hari tua.

Manfaat dari perencanaan keuangan adalah seseorang bisa mengerti bahwa mengatur keuangan bisa berdampak pada keseluruhan situasi dirinya.

Baca Juga: Mengenal 8 Golongan Orang Yang Berhak Menerima Zakat, Simak Penjelasannya

Seseorang dapat mempertimbangkan efek jangka Panjang atas tujuan hidupnya. Seseorang juga bisa lebih mudah untuk beradaptasi dengan perubahan hidup dan merasa aman karena keuangannya berada dijalur yang tepat.

Dikutip dari kanal Youtube Finansialku.com dengan video berjudul “5 Ciri Kalau Perencanaan Keuangan Kamu Sudah Benar” menyebutkan terdapat 5 tanda sebagai berikut.

Baca Juga: Buku Besar: Pengertian, Fungsi, Manfaat, Bentuk Buku Lengkap Dengan Cara Membuatnya

  1. Adanya rasa tenang

Perencanaan keuangan dirancang untuk mengurangi beban hidup kita, bukan menambah beban hidup. Jika kamu merasa dengan perencanaan yang kamu buat malah membuat kamu ngos-ngosan berarti ada yang salah dengan perencanaan keuanganmu.

  1. Tahu kemana saja uang pergi

Jika kamu tidak pernah tahu kemana perginya uang kamu, maka pengelolaan keuanganmu belum betul. Ketika kamu sudah merencanakan keuangan dengan benar maka kamu akan tahu kemana saja keuanganmu pergi dan keuanganmu akan pergi.

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x