7 Tips Berhemat Selama Bulan Ramadhan

- 26 April 2021, 16:54 WIB
THR di tengah pandemi Covid-19
THR di tengah pandemi Covid-19 //Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

KABAR JOGLOSEMAR - Tidak dapat dipungkiri ketika memasuki bulan Ramadhan biasanya pengeluaran akan lebih banyak dibanding bulan-bulan biasa.

Hal ini karena ada banyak kebutuhan yang dikeluarkan ketika Ramadhan, mulai dari kebutuhan sahur, berbuka puasa, berbuka puasa bersama teman-teman, berbelanja kebutuhan lebaran dan lain sebagainya.

Baca Juga: Sudah Akhir April 2021, Ini Link untuk Cek Penerima BPUM Lewat BRI dan BNI Hingga Cara Mencairkannya

Bagaimana tips hemat perencanaan keuangan selama puasa Ramadhan? simak ulasannya dalam artikel berikut :

1.Membuat Rencana Keuangan

Cara mengatur anggaran bulan puasa pertama adalah dengan membuat rencana keuangan menjelang bulan puasa dimulai.

Pisahkan dana untuk belanja kebutuhan masak sahur dan berbuka, membeli pakaian, dan kebutuhan sehari-hari lainnya. Jangan lupa siapkan dana cadangan untuk hal yang tidak terduga.

2.Hindari Pengeluaran yang Kurang Penting

Cara berikutnua mengatur anggaran bulan puasa adalah dengan menghindari pengeluaran yang tidak penting.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x