Long Weekend, Ini 5 Wisata yang Wajib Dikunjungi di Purwokerto

- 29 Oktober 2020, 13:00 WIB
Baturraden Botanical Garden
Baturraden Botanical Garden /Instagram.com/@fadillakhnisaa_

3. Kopi Keprok

Warung Kopi Keprok
Warung Kopi Keprok Instagram.com/@kopikeprok

Berwisata kuliner di Purwokerto, selain makanan khas anda juga bisa mencari makanan enak dengan spot pemandangan alam.

Berbagai tempat makan dapat anda temui di tengah kota Purwokerto maupun di jalan menuju Baturaden.

Kopi Keprok adalah salah satunya. Menyuguhkan pemandangan alam dan kuliner yang terjangkau, ini bisa menjadi salah satu tujuan wisata anda.

Baca Juga: Belum dapat SMS? Cek Penerima BPUM BLT UMKM Rp 2,4 Juta Bisa Klik eform.bri.co.id/bpum, Siapkan KTP

Kopi Keprok ini cocok untuk kamu yang gemar nongkrong sambil menikmati suasana di sore hari.

4. Pasar Wage

Pasar Wage.
Pasar Wage. Instagram.com/@rizkyfirman__

Dari pada membeli oleh-oleh di toko pinggir jaring, lebih baik mampir ke Pasar Wage. Selain bisa mendapatkan harga yang lebih murah, produknya juga beragam.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah