Fakta Menarik Misi di GTA San Andreas, Nomor 3 Serasa Pakai Cheat

- 7 April 2023, 13:46 WIB
Salah satu misi di dalam game GTA San Andreas 'Are You Going to San Fierro?'
Salah satu misi di dalam game GTA San Andreas 'Are You Going to San Fierro?' ///YouTube/ Vigilante Commander

KABAR JOGLOSEMAR - GTA San Andreas adalah game yang saat ini masih menjadi bahan perbincangan para Gamer.

Bukan tanpa sebab, game tersebut dianggap masih cukup relevan untuk dimainkan pada zaman sekarang ini.

Grand Theft Auto: San Andreas (GTA SA) sendiri adalah salah satu permainan video yang sangat populer, dirilis pada tahun 2004 untuk PlayStation2 hingga PC.

Baca Juga: Cara Mendapatkan Semua Senjata di Resident Evil 4 Remake, Lengkap Ada Handgun hingga Knives

Dalam game buatan Rockstar Games ini, pemain mengendalikan karakter bernama Carl 'CJ' Johnson yang kembali ke kampung halamannya di Los Santos setelah menghabiskan waktu di Liberty City.

CJ kemudian terlibat dalam berbagai misi yang menantang untuk menguasai kota dan membantu teman-teman serta keluarganya.

Misinya melibatkan berbagai tingkat kesulitan, keterampilan, dan tantangan yang menguji kemampuan pemain dalam menjalani peran karakter utama dan menjalankan misinya.

Baca Juga: GTA 6 Diisukan Hadir dengan Fitur Kustomisasi Kendaraan yang Lebih Detail

Berbicara mengenai misi, sebenarnya ada beberapa hal menarik di baliknya.

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x