Update Bocoran Redmi 10: Xiaomi Tak Sengaja Bongkar Spesifikasi Redmi 10

- 16 Agustus 2021, 17:55 WIB
Ilustrasi Redmi 10, smartphone baru Redmi yang dikabarkan akan segera rilis.
Ilustrasi Redmi 10, smartphone baru Redmi yang dikabarkan akan segera rilis. /// YouTube/ Pan Channel

KABAR JOGLOSEMAR - Xiaomi dikabarkan secara tak sengaja membongkar mengenai spesifikasi smartphone terbarunya yang bertajuk Redmi 10.

Sebagaimana diketahui, Redmi 10 akan menjadi seri smartphone Redmi reguler tanpa embel-embel 'Note' maupun huruf 'S'.

Redmi 10 seri biasa digadang-gadang menjadi generasi penerus smartphone Redmi 9 reguler. 

Baca Juga: Bocoran Redmi K50 Ini Chipset yang Mungkin Bakal Digunakan

Dilansir dari Gizmochina, Senin 16 Agustus 2021, Xiaomi secara tidak sengaja membongkar spesifikasi Redmi 10 mulai dari layar, kamera, chipset, memori, hingga baterai.

Update Bocoran Spesifikasi Redmi 10

Redmi 10 akan hadir dengan ukuran 161,95 x 75,53 x 8,92 mm dan juga berat 181 gram.

Smartphone baru Xiaomi ini akan memiliki bodi berbahan polikarbonat alias plastik. Tampilan belakangnya pun sekilas nampak mirip seperti Redmi Note 10 Pro.

Baca Juga: Update Bocoran Redmi 10: Terdaftar Smartphone 4G dalam Sertifikasi NBTC

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x