Cara Mendapatkan Skin Permanen Mobile Legends Gratis (Update Terbaru 2021)

27 November 2021, 16:23 WIB
Ilustrasi karakter Starwars, Obi Wan Kenobi yang dirumorkan akan muncul di Mobile Legends. ///YouTube/ AceUnyil Official Gaming

KABAR JOGLOSEMAR - Khusus bagi Gamers MLBB, berikut ada trik mengenai cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis.

Seperti diketahui, saat ini terdapat berbagai macam cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends permanen lewat VPN yang sudah beredar luas di Internet.

Kendati demikian, cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends tersebut cenderung ribet serta tidak tentu bisa dilakukan.

Baca Juga: Undang Tim Esport ke Rumah, Raffi Ahmad Bongkar Gaji Atlet Mobile Legends 

Nah, kali ini KabarJoglosemar.com akan membagikan trik cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis yang mudah untuk kalian mengerti. 

Selain itu, cara ini juga tidak perlu ribet menginstal VPN ataupun aplikasi pihak ketiga ke HP Android kamu. 

Cara ini merupakan trik Update terbaru 2021 yang bisa kalian terapkan dengan mudah.

Baca Juga: Ini 16 Hero Mage Tersakit di Mobile Legends (ML) November 2021: Esmeralda, Alice, Kagura, Zhask

Tanpa lama-lama, berikut ini adalah 7 cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis.

7 Cara Mendapatkan Skin Permanen Mobile Legends Gratis

1. Ikuti Event

Ilustrasi Event terbaru Mobile Legends. Moonton

Biasanya, pengembang Game Mobile Legends, Moonton akan membuka Event terbaru di hari-hari tertentu.

Tak jarang, Event terbaru itu akan berisi hadiah Skin permanen Mobile Legends yang bisa kalian dapatkan secara gratis. 

Oleh karena itu, dianjurkan agar jangan sampai kelewatan Event terbaru Mobile Legends tersebut.

Baca Juga: Bocoran Skin Alucard Terbaru, Ada Karakter Star Wars di Mobile Legends?

2. Membuka Chest Box

Ilustrasi hadiah Chest Box Mobile Legends. Instagram/@realmobilelegendsid

Chest Box atau kotak hadiah merupakan salah satu fitur yang ada dalam Game Mobile Legends.

Lewat fitur ini, kalian bisa mendapatkan berbagai macam hadiah salah satunya Skin Permanen jika beruntung. 

Adapun cara membuka Chest Box yakni dengan memaikan Game Mobile Legends serta memeanangkan beberapa pertandingan. 

Baca Juga: Ini 25 Hero Mobile Legends (ML) Paling Sakit untuk Pemula, Cocok Dibawa Push Rank

3. Ikuti Turnamen Mobile Legends

Evos Legends, salah satu tim dari turnamen E-Sport Mobile Legends wanita// tangkapan layar youtube.com/ Aulia Gaming

Salah satu cara cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis adalah dengan mengikuti turnamen. 

Turnamen tersebut tersedia dalam Game Mobile Legends dan biasanya mulai dibuka saat Weekend. 

Jika kalian menang, maka akan mendapatkan Skin Jawhead permanen dari Turnamen tersebut.

Baca Juga: Daftar Hero Fighter Tersakit di Mobile Legends Per November 2021, Ada Aldous?

4. Pakai Aplikasi Mobile Legends MOD APK

Ilustrasi aplikasi pihak ketiga Mobile Legends MOD APK. tangkapan layar youtube.com/ Day Helder

Apabila ketiga cara di atas sudah kalian lakukan, namun kalian tidak kunjung mendapatkan skin permanen, maka Aplikasi pihak ketika bisa dicoba.

Namun demikian, hal ini tidak disarankan mengingat aplikasi pihak ketika bukan merupakan aplikasi resmi dari Moonton.

Oleh karena itu, sebaiknya kalian menghindari cara menginstall aplikasi Mobile Legends MOD APK untuk mendapatkan Skin permanen ini. 

Baca Juga: Daftar 54 Hero Meta Mobile Legends (ML) November 2021 Lengkap: Tank, Fighter, Assasin, MM, Mage, Support

5. Lucky Spin

Luo yi, hero mage mobile legends tangkapan layar youtube.com/ mobile legends bang-bang

Cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis adalah dengan memutar Lucky Spin.

Lucky Spin ini nantinya ada dalam fitur Game Mobile Legends teruma pada bagian Event. 

Pada dasarnya, Lucky Spin adalah fitur berbayar alias kalian perlu Top Up Diamond Mobile Legends. Namun, tak jarang kalian akan mendapatkan Voucher dari Event tertentu agar dapat memutar Luky Spin secara gratis.

Baca Juga: Link Download GTA 5 di Android 11, Game PC Terbaik Buatan Rockstar Games

6. Gunakan Fragment

Cara Main Hero Baru Mobile Legends, Mathilda tangkapan layar youtube.com/Ozaress

Selanjutnya, kalian bisa mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis dengan menukarkan Skin Fragment yang kalian miliki.

Skin Fragment biasanya bisa kalian dapatkan saat membuka Free Chest maupun setelah mengikuti Event terbaru.

Kumpulkanlah Skin Fragment tersebut lalu tukarkan pada menu Shop untuk membeli Skin permanen Mobile Legends.

Baca Juga: LINK Download GTA Vice City FULL Game [TERBARU] 1.5GB, Ringan Bisa Install di HP Kentang

7. Top Up Diamond Mobile Legends

Ilustrasi Top Up Diamond ML (Mobile Legends). mobilelegends.com

Jika kalian tidak sabar untuk mendapatkan Skin permanen Mobile Legends, maka Top Up Diamond solusinya.

Saat ini sudah banyak jasa penyedia Top Up Diamond Mobile Legends di Internet.

Tentu saja dengan Diamond, kalian bisa dengan cepat mendapatkan Skin permanen Mobile Legends meskipun tidak gratis.

Itulah update terbaru tentang cara mendapatkan Skin permanen Mobile Legends gratis yang bisa kalian coba terapkan. Selamat bermain.***

Editor: Sunti Melati

Tags

Terkini

Terpopuler