Informasi Daftar Ulang di UI, UGM, ITB, UNPAD, dan UNAIR: Simak Informasi Selengkapnya

- 25 Juni 2022, 15:08 WIB
LTMPT mengungkapkan bahwa ratusan ribu peserta berhasil lolos seleksi SBMPTN 2022, segera bersiap untuk daftar ulang.
LTMPT mengungkapkan bahwa ratusan ribu peserta berhasil lolos seleksi SBMPTN 2022, segera bersiap untuk daftar ulang. /Instagram @ltmptofficial/

Pada saat melihat pengumuman hasil SBMPTN, peserta yang lulus akan mendapat tampilan layar yang berisi ucapan selamat. Di bawah keterangan PTN dan program studi pilihan, tertaut link yang berisi syarat pendaftaran ulang calon mahasiswa baru.

Link tersebut akan diarahkan pada laman kampus yang dipilih, yang berisi ketentuan daftar ulang. 

Berikut jadwal daftar ulang di UI, UGM, ITB, UNPAD, dan UNAIR:

Baca Juga: Perkara Promosi Miras, Polisi Tetapkan 6 Pegawai Holywings Sebagai Tersangka Dugaan Penistaan Agama

  1. UI

Bagi yang diterima di UI, daftar ulang dimulai pada Jumat, 24 Juni 2022. Untuk melakukan daftar ulang dapat dilakukan di laman penerimaan.ui.ac.id.

  1. UGM

Jadwal daftar ulang bagi yang diterima di UGM akan dimulai pada 27 Juni 2022. Untuk registrasi dan mengunggah berkas persyaratan  daftar ulang dilakukan melalui laman simaster.ugm.ac.id.

  1. ITB

Informasi mengenai pelaksanaan pendaftaran ulang mahasiswa baru ITB dapat diperoleh di laman https://admission.itb.ac.id/home/hasil-seleksi/pmb2022-sbmptn.

Daftar ulang dimulai pada Senin, 27 Juni 2022 hingga 2 Juli 2022 dan dilakukan secara daring.

Baca Juga: Cara Bikin NGL Bio di Instagram yang Viral, Cek 2 Langkah Mudah Ini 

  1. UNPAD

Daftar ulang bagi calon mahasiswa UNPAD akan dimulai pada Sabtu, 25 Juni 2022 hingga  30 Juni 2022 pukul 17.00 WIB. Daftar ulang bisa dilakukan melalui laman https://students.unpad.ac.id/peserta/.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah