Seleksi Jalur Mandiri ITB 2022 Sudah Dibuka: Cek Jadwal Pendaftaran, Syarat, dan Biayanya

- 7 Juni 2022, 08:04 WIB
Seleksi Jalur Mandiri ITB 2022 Sudah Dibuka
Seleksi Jalur Mandiri ITB 2022 Sudah Dibuka /Facebook Institute Teknologi Bandung
  1. Berasal dari SMA/MA jurusan IPA atau SMA/MA jurusan IPS atau lulusan Paket C jurusan IPA/IPS, dengan tahun ijazah 2020, 2021, atau 2022.
  2. Memiliki NISN (Nomor Induk Siswa Nasional)
  3. Memiliki dan mengunggah nilai rapor SMA/MA/Paket C lengkap, semester 1 s.d semester 6.
  4. Memiliki nilai UTBK SBMPTN 2022
  5. Tidak pernah tercatat sebagai mahasiswa program sarjana ITB.
  6. Tidak diterima sebagai calon mahasiswa ITB melalui jalur seleksi SNMPTN/SBMPTN atau seleksi program Sarjana-Internasional ITB tahun 2022.
  7. Khusus untuk peminat FSRD, wajib mengikuti Tes Kemampuan Seni Rupa secara luring.
  8. Lulusan tahun 2020 dan 2021 dapat mendaftar SM-ITB 2022 dengan syarat memiliki nilai UTBK SBMPTN 2022.
  9. Tidak buta warna, baik buta warna total maupun buta warna parsial, bagi peminat :
  10. Sekolah Farmasi (SF)
  11. Sekolah Ilmu dan Rekayasa Hayati (SITH)
  12. Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM)
  13. Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD)
  14. Fakultas Teknologi Industri (FTI) – Kampus Jatinangor
  15. Program Studi Kimia (FMIPA-IPA)
  16. Program Studi Teknik Geologi (FITB-G)
  17. Program Studi Teknik Kimia (FTI-G)

Baca Juga: Pengeroyokan di Holywings Jogja Berbuntut 4 Laporan Polisi (LP) di Polres Sleman

Biaya Pendidikan SM-ITB 2022

Biaya Pendaftaran SM-ITB 2022 ialah Rp500.000,-(lima ratus ribu rupiah) untuk setiap pendaftar. Pembayaran tersebut sudah termasuk ke dalam biaya pelaksanaan ujian menggambar bagi peserta peminatan FSRD.

Setiap pendaftar SM-ITB 2022 masing-masing memiliki kesempatan maksimum 3 pilihan fakultas/sekolah/program studi. Sementara itu, bagi peserta SM-ITB 2022 yang memiliki KIP-K dan pendaftar yang berasal dari SMA/MA di wilayah 3T dibebaskan biaya pendaftaran seleksinya oleh ITB.

Biaya kuliah yang nantinya diterima oleh para mahasiswa melalui jalur SM-ITB 2022 ialah Uang Kuliah Tunggal (UKT) per semester dan Iuran Pengembangan Institusi (IPI). Besaran nilai biaya kuliah terbagi dalam 2 kategori sebagai berikut:

Baca Juga: Download Minecraft Bedrock Edition Terbaru 1.18, Link Legal Mojang Studios Ada di Sini

  1. Selain Sekolah Bisnis dan Manajemen (SBM)

- UKT per semester: Rp25.000.000

- Besaran IPI: Rp25.000.000 (minimum)

  1. Sekolah Bisnis dan Manajemen

- UKT per semester: Rp25.000.000

- Besaran IPI: Rp40.000.000 (minimum)

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah