Daftar 5 SMP Terbaik di Kabupaten Sleman, Nilai Rerata UN mencapai 94

- 2 Juni 2022, 21:40 WIB
Kegiatan di SMPN 4 Pakem
Kegiatan di SMPN 4 Pakem /Instagram/@officialsmpn4pakem

KABAR JOGLOSEMAR - PPDB SMP Kota Jogja Tahun Ajaran 2022/2023 telah dibuka sejak awal Juni 2022.

Ada 16 SMP negeri di Kota Jogja yang membuka pendaftaran PPDB 2022. Mekanisme pendaftaran yang tersedia adalah online dan offline.

Baca Juga: 10 SMP Terbaik di Jogja Berdasarkan Hasil UN 2019

Sebagai informasi, pendaftaran PPDB SMP Kota Jogja secara online bisa dilakukan melalui situs resmi yogya.siap-ppdb.com.

Sementara pendaftaran offline bisa dilakukan di kantor Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kota Yogyakarta.

Calon Peserta Didik Baru (CPDB) biasanya akan mencari sekolah dengan kualitas terbaik dan paling unggul di kota Yogyakarta.

Alasan memilih SMP terbaik karena pendidikan merupakan salah satu jembatan meraih kesuksesan, tak dapat dipungkiri apabila sekolah terbaik selalu menjadi incaran bagi para calon peserta didik baru (CPBD).

Baca Juga: Perguruan Tinggi yang Sudah Membuka Pendaftaran Saat Ini, Kampus UGM hingga ITB dan UI

SMP Negeri Terbaik pasti dimiliki setiap kota termasuk di Sleman. Banyak sekolah favorit dan diminati yang bisa kamu jadikan referensi dalam PPDB 2022. .Namun hanya 5 SMP terbaik yang kami referensi kan.

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x