10 SMP Terbaik di Jogja Berdasarkan Hasil UN 2019

- 2 Juni 2022, 21:25 WIB
SMP N 5 Kota Yogyakarta yang jadi SMP Negeri terbaik
SMP N 5 Kota Yogyakarta yang jadi SMP Negeri terbaik /Instagram/@smpn5yogya

KABAR JOGLOSEMAR - Semakin berkembangnya pendidikan di kota Yogyakarta, membuat para orang tua sangat perlu menentukan SMP dengan kualitas dan mutu pendidikan terbaik di wilayah tersebut .

Tak hanya menilai dari lingkungan dan akreditasi nya, Calon Peserta Didik Baru (CPDB) biasanya akan mencari sekolah dengan kualitas terbaik dan paling unggul di kota Yogyakarta.

Baca Juga: 15 SMA Terbaik di Jogja versi LTMPT, Bisa Jadi Referensi PPDB 2022

Seperti yang diketahui, pelaksanaan PPDB 2022 akan dimulai pada Juni-Juli mendatang.

Dilansir dari puspendik.kemdikbud.go.id, Kabar Jogjasemar telah merangkum 10 SMP terbaik yang bisa kamu jadikan referensi dalam PPDB 2022.

Urutan SMP terbaik ini diambil dari data nilai UN pada 2019 karena sebagaimana diketahui dalam 2 tahun terakhir UN telah ditiadakan.

Keputusan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Mendikbud Nomor 1 2021 tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19.

Berikut daftar Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri terbaik di wilayah Yogyakarta tahun 2022, yang dirangkum Kabar Joglosemar dari laman puspendik.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: UNISA Tarik Mahasiswi Praktik di RSUD Wonosari yang Curhat ke TikTok saat Pasang Kateter ke Pasien Lelaki

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x