Membuat Laporan Sederhana Berdasarkan Pengamatan tentang Hidup Bersih dan Sehat, Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI

- 9 November 2021, 07:13 WIB
Kunci Jawaban Kelas 2 SD Tema 4 dengan Membuat Laporan Sederhana Berdasarkan Pengamatan
Kunci Jawaban Kelas 2 SD Tema 4 dengan Membuat Laporan Sederhana Berdasarkan Pengamatan /kemendikbud

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 2 SD MI diminta untuk membuat laporan sederhana berdasarkan pengamatan tentang Hidup Bersih dan Sehat.

Sebelumnya, siswa terlebih dahulu melakukan pengamatan untuk kemudian membuat laporan berdasarkan informasi kegiatan.

Pada buku Tematik kelas 2 SD MI tema 4 subtema 2 ada contoh membuat laporan sederhana.

Baca Juga: Informasi Penting dalam Teks Percakapan Cara Menjaga Lingkungan Sekolah, Kunci Jawaban Kelas 2 SD MI

Caranya adalah dengan mengamati gambar kemudian menuliskan cerita sesuai yang ada pada gambar tersebut.

Terdapat 3 gambar.

Gambar pertama ada ibu dan seorang anak perempuannya sedang membersihkan pekarangan rumah.

Gambar kedua ada seorang anak laki-laki sedang membersihkan tanaman.

Gambar ketiga ada Ayah yang sedang membersihkan selokan.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x