Kunci Jawaban Bagaimana Upaya Sultan Hasanuddin Dalam Melawan Penjajahan, Tema 5 Kelas 4 SD MI

- 2 November 2021, 08:24 WIB
Upaya Sultan Hasanuddin melawan penjajah, Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI
Upaya Sultan Hasanuddin melawan penjajah, Kunci Jawaban Kelas 6 SD MI /Pixabay:mohamed_hassan

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI, Berbagai Manfaat Lingkungan Bagi Kehidupan Tema 9 Halaman 9

Sultan Hasanuddin adalah sosok yang menolak monopoli perdagangan yang dilakukan oleh VOC, sebuah perusahaan dari Belanda.

Kesultanan Gowa-Tallo yang dipimpin Sultan Hasanuddin telaha da sejak abada 14 masehi dan salah satu kerajaan bercorak Islam di Nusantara.

Pusat pemerintahan dari kesultanan ini berada di wilayah Sulawesi Selatan. Tepatnya di ujung selatan dan pesisir barat semenanjung yang mayoritasnya didiami oleh suku Makassar.

Baca Juga: Kunci Jawaban, Tulis Pertanyaan Tentang Perjuangan Para Pahlawan, Tema 5 Kelas 4 SD MI

Saat ini, wilayah inti bekas kerajaan ini sekarang berada di bawah kabupaten Gowa dan beberapa bagian daerah sekitarnya.

Gowa Tallo awalnya adalah dua kerajaan berbeda yang selalu berperang untuk saling menguasai wilayah Sulawesi Selatan padahal keduanya saudara.

Pada akhirnya kedua kerajaan itu dapat disatukan oleh Daeng Matanre Karaeng Tumparisi Kollona.

Baca Juga: Nama Kitab yang Menceritakan Kerajaan Majapahit adalah Kitab? Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI

Sultan Hasanuddin lahir di Makassar pada 12 Januari 1631. Beliau merupakan anak dari pasangan Sultan Malikussaid Raja Gowa ke 15, dengan I sabbe To’omo Lakuntu.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah