Bantuan Kuota Internet Gratis Kemendikbud Disalurkan Hari Ini, Cek Kuota Bagi Semua Operator

- 11 September 2021, 15:52 WIB
Ilustrasi cara cek kuota internet gratis Kemdikbud periode September 2021 untuk semua operator
Ilustrasi cara cek kuota internet gratis Kemdikbud periode September 2021 untuk semua operator /Kemdikbud

KABAR JOGLOSEMAR - Bantuan kuota internet gratis Kemendikbud untuk pelajar dan pendidik sudah mulai disalurkan hari ini, Sabtu, 11 September 2021. Segera cek kuota yang masuk hari ini.

Bantuan kuota internet gratis Kemendikbud mulai disalurkan ke nomor pemilik baik pelajar maupun pendidik yang terdaftar.

Bantuan ini diberikan untuk mengurangi beban pendidik, siswa, mahasiswa dan yang melakukan proses pembelajaran.

Sama seperti sebelumnya, kuota internet gratis Kemdikbud ini diperuntukkan bagi siswa, guru, mahasiswa dan dosen.

Baca Juga: Cek 7 Daftar Bantuan Sosial Hingga Kuota yang Cair September 2021, Berikut Ketentuannya

Dilansir dari laman Kemdikbud, penyaluran kuota internet gratis Kemendikbud dilakukan pada 11 sampai 15 pada September 2021.

Bantuan kuota internet ini masih akan berlangsung selama 3 bulan yakni mulai dari September, Oktober, dan November 2021.

Bagi para siswa dan tenaga pendidik bisa cek apakah bantuan kuota internet gratis sudah masuk atau belum ke nomor yang didaftarkan.

Untuk pengguna operator Telkomsel pengecekan kuota melalui panggilan ke *888# lalu pilih 'Cek Pulsa dan Kuota'. Setelah itu pilih menu 'Kuota'. Cara lainnya bisa lewat aplikasi myTelkomsel.

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x