Tema 2 Subtema 4 tentang Bermain di Tempat Wisata, Kelas 2 SD MI Contoh Kunci Jawaban Halaman 203 dan 204

- 9 September 2021, 21:30 WIB
ilustrasi mematuhi peraturan di tempat wisata, contoh kunci jawaban kelas 2 SD dan MI
ilustrasi mematuhi peraturan di tempat wisata, contoh kunci jawaban kelas 2 SD dan MI /pixabay/Shell_ghostcage

 

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 2 SD MI melakukan pembelajaran di rumah dengan didampingi orang tua mengerjakan soal tentang materi Bermain di Tempat Wisata.

Pada artikel ini akan dibahas contoh kunci jawaban dari buku Tematik Tema 2 subtema 4 pada kurikulum 2013 tema 2 edisi revisi 2017 terbitan Kemendikbud.

Pembahasan kunci jawaban pada artikel ini adalah untuk membantu siswa dalam menemukan jawaban yang tepat.

Baca Juga: Pentingnya Asupan Makanan Sehat, Contoh Jawaban Tema 3 Kelas 5 SD MI Halaman 96, 97, 102, 103, dan 108

Tetap bertanya pada orang tua atau kakak jika kesulitan menemukan jawaban saat menjawab soal tentang Bermain di Tempat Wisata.

Selain itu, artikel berikut adalah sarana bantu bagi orang tua mendampingi anak sekolah daring.

Dilansir oleh Kabar Joglosemar dari Portal Jember dalam artikel berjudul Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 2 SD MI Halaman 203 dan 204, Subtema 4 tentang Bermain di Tempat Wisata.

Baca Juga: Cara Makan Mie Instan agar Tetap Sehat Menurut dr Zaidul Akbar

Berikut kunci jawaban tema 2 kelas 2 SD/MI halaman 203 dan 204 dari alumni FIP Unira (Universitas Islam Raden Rahmat), Rina Setyana, S.Pd.

Sebaiknya, siswa di rumah tetap mengerjakan terlebih dahulu dengan kemampuan sendiri sebelum dicocokkan jawaban dengan yang tertera pada artikel ini.

Hal tersebut agar siswa tetap berusaha untuk menggunakan kemampuan berpikir sendiri dan tidak hanya sekadar mencontek.

Baca Juga: BPUM Cilacap 2021 Ditutup Besok, Simak Cara Daftar dan Cara Cek Nama yang Lolos Dapat Banpres UMKM Rp1,2 Juta

Kunci Jawaban Halaman 203

Berikut merupakan data banyaknya papan tempat duduk pada ayunan yang disediakan oleh pengelola di 5 taman kota yang berbeda.

Bantulah Beni menghitung banyak papan di setiap ayunan!

1. 14 : 7 : 2 = 2 : 2 = 1

2. 28 : 7 : 2 = 4 : 2 = 2

3. 32 : 8 : 2 = 4 : 2 = 2

4. 36 : 4 : 3 = 9 : 3 = 3

5. 45 : 5 : 3 = 9 : 3 = 3

Pembahasan: untuk menyelesaikan pembagian tiga bilangan, selesaikan pembagian di sebelah kiri terlebih dahulu (bilangan yang dibagi dengan bilangan pembagi pertama.

Baca Juga: Apa Saja Bagian Tubuh Burung dan Fungsinya? Contoh Kunci Jawaban Kelas 4 SD dan MI Tema 3

Pada soal nomor satu misalnya, 14 : 7 : 2.

Tahap satu hitung, 14 : 7 = 2

Kemudian 2 : 2 = 1

Jadi, 14 : 7 : 2 = 2 : 2 = 1

Kunci Jawaban Halaman 204

Amatilah gambar di bawah ini dengan cermat!

Apa yang sedang dilakukan Beni?
Jawaban: Beni sedang bermain perosotan dan mandi bola bersama teman-teman.

Baca Juga: Subtema 1 Penemu yang Mengubah Dunia, Kelas 6 SD dan MI Tema 3 Halaman 43, 44, 45, 46, 47, 48, 49, 50

Pernahkah kamu melakukan permainan yang dilakukan Beni dan kawan-kawannya?
Jawaban: pernah, aku sangat suka bermain mandi bola dan perosotan bersama teman-teman.

Demikian pembahasan tentang conoth kunci jawaban materi Bermain di Tempat Wisata. Tetap semangat dalam menjalani pembelajaran sekolah di rumah selama masa pandemi. *** (Bagus Satria Perdana P./Portal Jember).

 

Disclaimer:

1. Konten kunci jawaban ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel kunci jawaban ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.



Editor: Sunti Melati

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x