Buku Tematik Tema 2 Kelas 4 SD MI, Apa Pemanfaatan Tanaman Jarak, Manfaat, Dampak Pemanfaatan yang Berlebihan

- 4 September 2021, 09:06 WIB
Ilustrasi sekolah, apa pemanfaatan tanaman jarak
Ilustrasi sekolah, apa pemanfaatan tanaman jarak /pixabay/ aditiotantra

KABAR JOGLOSEMAR - Pembelajaran daring hari ini siswa kelas 4 SD MI membuka Tema 2 Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 berjudul Selalu Berhemat Energi.

Materinya adalah tentang tanaman jarak. Siswa diminta menulis apa pemanfaatan tanaman jarak.

Siswa di rumah bisa berdiskusi dengan orang tua untuk menemukan jawaban yang tepat dan sesuai dengan kreativitas.

Baca Juga: Membuat Kalimat Tanya dari Bacaan 'Sembilan Bahaya Kabut Asap dan Cara Mengatasinya' Tema 2 Kelas 5 SD dan MI

Pada artikel ini akan diberi gambaran untuk contoh kunci jawaban halaman 100 Tema 2 Subtema 3 Energi Alternatif kelas 4 SD MI.

Jawaban tidak bersifat mutlak dan siswa masih bisa mengembangkan jawaban menjadi lebih luas.

Uraian berikut berdasarkan narasumber seorang pengajar bimbingan belajar di Yogyakarta, Yudhistira, M.Pd.

Baca Juga: Contoh Jawaban Singkong adalah Salah Satu Sumber Daya Alam yang Baik untuk Dikonsumsi, Tema 2 Kelas 4 SD MI

Pertanyaanya adalah "Tulislah pendapatmu tentang pemanfaatan tanaman jarak, manfaat, dampak pemanfaatan yang berlebihan, kegiatan ekonomi yang dapat dilakukan."

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x