Susunan Kata-kata Untuk Menjadi Pesan Moral Dongeng Anak Gembala dan Serigala Tema 2 Kelas 3 SD MI

- 1 September 2021, 13:46 WIB
Ilustrasi, dongeng serigala
Ilustrasi, dongeng serigala /Unsplash / Annie Spratt

KABAR JOGLOSEMAR - Siswa kelas 3 SD MI diminta untuk menyusun kata-kata untuk menjadi sebuah pesan moral yang terdapat pada dongeng Anak Gembala dan Serigala.

Yang akan dijabarkan pada artikel tersebut adalah contoh kunci jawaban terkait dongeng Anak Gembala dan Serigala tepatnya pada Tema 2 kelas 3 SD MI buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 yang dipublikasikan oleh Kemendikbud.

Soal yang tertera pada buku tersebut adalah susunlah kata-kata di bawah ini sehingga menjadi sebuah pesan moral yang terdapat pada dongeng anak gembala dan serigala.

Baca Juga: Sudah September! Segera Cek Bansos BPNT dan PKH Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Berikut ini adalah contoh kunci jawaban sebagai acuan pembelajaran online di rumah seperti dikutip dari Portal Purwokerto dalam artikel yang berjudul Susunlah Kata-Kata Dibawah Ini Pesan Moral Dongeng Anak Gembala dan Serigala Jawaban Tema 2 Kelas 3 Halaman 91

Dalam halaman tersebut, terdapat beberapa kata yang perlu disusun untuk menjadi pesan moral dongeng Anak Gembala dan Serigala yang merupakan jawaban tema 2 kelas 3 halaman 91.

Kata-kata tersebut diantaranya yakni lagi, tidak, pembohong, dipercayai, akan, pernah, mereka, berkata, walaupun, dan benar.

Bagaimana cara menyusun kata-kata tersebut untuk menjadi sebuah pesan moral yang ada dalam dongeng tersebut?

Baca Juga: Menyusun Kata-kata Dalam Pesan Moral Dongeng Kuda dan Keledai yang Sarat dengan Beban, Kels 3 SD MI Tema 2

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Portal Purwokerto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x