Hebat, Ini Universitas di Jambi Satu-Satunya Raih Kampus Terbaik, Masuk Dalam THE WUR 2023

27 Januari 2023, 06:00 WIB
Ilustrasi kampus terbaik di Jambi /PIXABAY/Wokandapix/

 

 

KABAR JOGLOSEMAR - Universitas di Jambi masuk dalam 25 daftar Kampus Terbaik yang dirilis oleh THE WUR di tahun 2023 ini.

THE WUR adalah Times Higher Education World University Ranking yang membuat daftar lebih dari 1.799 universitas di 104 negara termasuk Indonesia.

Untuk dapat menentukan Kampus Terbaik ada lima indikator yang dipakai antara lain yaitu teaching, research, citations, industry income, dan international outlook. 

Baca Juga: Cara Menikah di Sakura School Simulator, Ternyata Gampang!

Di Indonesia, Kampus Terbaik nomor 1 dan 2 diduduki oleh UI dan Unair sedangkan berdasarkan laman resmi timeshighereducation.com, peringkat 1 di dunia adalah Oxford University di Inggris dan kedua  Harvard University di Amerika Serikat.

Ada 25 nama universitas yang dirilis oleh THR WUR 2023 dan nama kampus IAIN Thaha Saifuddin Jambi menempati nomor 24.

Inilah 25 universitas terbaik di Indonesia versi THE WUR 2023. Universitas terbaik di Indonesia versi THE WUR 2023.

Baca Juga: TERBARU! Download Minecraft PE 1.19.60 di HP Android Gratis dan Legal di Sini dari Mojang Studios

1. Universitas Indonesia (UI)

2. Universitas Airlangga (Unair)

3. Institut Teknologi Bandung (ITB)

4. Bina Nusantara (Binus) University 

5. Universitas Gadjah Mada (UGM)

6. Universitas Hasanuddin (Unhas)

7. Institut Pertanian Bogor (IPB)

8. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

9. Universitas Sebelas Maret (UNS)

10. Universitas Negeri Malang

Baca Juga: LINK Nonton Balada Si Roy (2023) Full HD 1080p Tanpa Iklan, Resmi Nonton Film di Bioskop

11. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

12. Universitas Brawijaya (UB)

13 . Universitas Diponegoro (Undip)

14. Universitas Islam Indonesia

15. Universitas Padjadjaran (Unpad)

16. Universitas Sumatra Utara (USU)

17. Telkom University

18. Universitas Andalas

19. Bakrie University

20. Universitas Lampung

Baca Juga: 3 Institut Terbaik di Indonesia Bahkan Masuk Peringkat Asia, Ada yang di Posisi 100 Besar

21. Universitas Negeri Surabaya (Unesa)

22. Universitas Satya Wacana

23. Institut Teknologi Nasional Bandung (Itenas Bandung)

24. UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi

25. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Semoga bermanfaat.***

Editor: Sunti Melati

Tags

Terkini

Terpopuler