Mengenal Kendal Runners, Dulu Bernama Bahurekso Running Club, Intip Kegiatannya

- 27 November 2023, 09:22 WIB
Ilustrasi Kendal Runners, komunitas lari di Jawa Tengah.
Ilustrasi Kendal Runners, komunitas lari di Jawa Tengah. /Pixabay.com/ kinkate/

Pada tahun kedua bergabung ke Indorunners dan menjadi Indorunners Kendal. 

Baca Juga: GRATIS Nonton Streaming Gadis Kretek (2023) di Telegram? Pakai Link Ini untuk Nonton Lengkap Full Episode!

Apa Saja Kegiatannya? 

Kendal Runners menjadi wadah bagi orang-orang yang ingin melakukan hobi lari. Mellisa mengungkapkan ada berbagai kegiatan yang rutin dilakukan. 

Tidak hanya event mingguan tetapi juga ada kegiatan tahunan. Menurutnya, ada event yang dilakukan setiap pekannya yang diberi nama MMI (Mlayu Minggu Isuk).

MMI ini mengajak pelari komunitas tersebut untuk lari keliling Kota Kendal. Kemudian pada Minggu terakhir akan diselingi dengan trail run. 

Sementara itu, agenda tahunan yang biasanya diadakan antara lain Play See Run. Acara tersebut juga disertai dengan launching jersey baru. Kemudian ada Anniversary Run, Sahur Run. 

Beberapa cara tematik yang juga diselenggarakan Kendal Run seperti momen Lebaran, Natal, hingga Valentine. 

Baca Juga: Film 172 Days Tayang Kapan? Simak Sinopsis hingga Jadwal Tayang Resmi Berikut Ini!

Komunitas Terus Berkembang

Semula ia hanya dibantu oleh empat orang, yakni Lusi, Angga, Galih dan Tri. Mereka bersama-sama memulai untuk aktif lari setiap hari Minggu pagi. 

Tak lupa juga aktif mempromosikan Kendal Runners melalui media sosial yang telah dibuat. Mereka promosi lewat Facebook, Instagram hingga membuat grup WhatsApp.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah