Scene Jennie BLACKPINK yang Pakai Kostum Perawat Akan Dihapus, Tagar #YGDontDeleteTheScene Trending

- 7 Oktober 2020, 16:02 WIB
Jennie mengenakan kostum perawat dalam MV BLACKPINK Lovesick Girls
Jennie mengenakan kostum perawat dalam MV BLACKPINK Lovesick Girls /Tangkapan layar YouTube.com/BLACKPINK

She deserves more than this. BLINKs please RT!," tulis akun @spacegrandexxx.

Baca Juga: BLACKPINK THE ALBUM Pecahkan Rekor Penjualan Album Tertinggi Minggu Pertama untuk Girl Group

"You all ruining her happiness she’s happy with her character and of course her scene but
@ygent_official you makes a decision to edit this scene i hate you. Protect Your artis Protect Jennie  #YGDontDeleteTheScene," tulis akun @vchuyaa_

"#YGDontDeleteTheScene
If you feel this seen to be too sexual, it's your problem. You must first change your attitude. Why should they delete the scene just because you have a dirtymind," tulis akun @ARJUNAJENDRA12.

"It's 2020 already and y'all saying her outfit is sexually objectifying nurses. Aren't you the one who think that way? Jennie is the one being sexualized by your mindset! Get away from her!

PROTECT JENNIE
PROTECT YOUR ARTISTS
#YGDontDeleteTheScene" tulis akun @YGfanboii.

Baca Juga: BTS dan BLACKPINK Masuk dalam Nominasi MTV Europe Music Awards 2020

Baca Juga: Tanggapan YG Entertainment soal Kontroversi Kostum Perawat di Video Klip BLACKPINK Lovesick Girls

Seorang netizen mengungkapkan bahwa penggunaan kostum perawat take hanya sekali ini saja digunakan di MV KPop. Banyak artist lain yang juga menggunakan kostum perawat.

"Medical outifit was already used in a lot in different kpop contents, but why did it became a problem when jennie wears it? She worked had for it! You guys are always just trying to find Jennie's flaws!

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x