Tak Hanya Selatan Jawa, Ini Daerah yang Juga Berpotensi Terjadi Tsunami 20 Meter

- 28 September 2020, 09:05 WIB
Ilustrasi Gelombang Tsunami
Ilustrasi Gelombang Tsunami /PEXELS/ George Desipris

Baca Juga: Jimin Eks Member AOA Mem-private Akun Instagramnya

“Jadi ancaman tsunami tidak hanya di Selatan Jawa, di sepanjang jalur pertemuan lempeng, di mana itu ada sumber gempa dan itu di laut sumber gempa nya dengan magnitudo besar, iya itu bisa berpotensi tsunami,” jelasnya.

Indonesia menjadi negara yang memiliki banyak pertemuan lempeng. Hal inilah yang membuat banyak daerah di Indonesia berpotensi terjadi tsunami.

Baca Juga: Cara Cairkan Intensif Kartu Prakerja Lewat Gopay

Potensi tsunami terjadi di sepanjang pertemuan lempeng tektonik. Daerah ini memiliki potensi sumber gempa yang dapat menimbulkan tsunami.***(Eko Arrohman/Jurnal Garut)

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani

Sumber: Jurnal Garut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x