Media Swiss Sebut Kematian Akibat Tenggelam Termasuk Kasus Langka di Swiss

- 30 Mei 2022, 17:48 WIB
Eril, putra Ridwan Kamil yang terseret arus di Sungai Aare, Swiss
Eril, putra Ridwan Kamil yang terseret arus di Sungai Aare, Swiss /Instagram/@emmerilkahn

 

KABAR JOGLOSEMAR – Insiden yang menimpa Eril putra sulung dari Ridwan Kamil masih dalam pencarian.

Pasalnya hingga saat ini Eril belum juga ditemukan. Tim SAR dan Kepolisian Swiss masih melakukan upaya pencarian Eril.

Diketahui Eril terbawa arus sungai ketika sedang berenang di Sungai Aare. Eril yang tengah berenang bersama temannya terbawa arus sungai. Temannya yang berusaha menolong Eril tidak bisa menahan Eril.

Baca Juga: Fokus Melihat Petunjuk Google Map, 1 Orang Meninggal Dunia Dalam Kecelakaan Lalu Lintas di Sleman

Ridwan Kamil yang pada saat kejadian baru berada di Inggris langsung menuju Swiss untuk melihat keadaan putranya. Hilangnya Eril tersebut terjadi pada tanggal 26 Mei 2022.

Sejak berita tersebut diketahui masyarakat Indonesia, berbagai media pun mengabarkan kondisi terkini dari putra sulung Gubernur Jawa Barat tersebut.

Tidak hanya di Indonesia, media di Swiss pun juga ramai mengabarkan tentang kehilangan Eril di sungai Aare.

Baca Juga: 8 Musisi Indonesia Ini Pernah Alami Insiden di Atas Panggung, Ada yang Patah Tulang Hingga Harus Dioperasi

Halaman:

Editor: Michael L W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x