Jumat Pertama di Bulan Ramadhan, Jangan Lewatkan 7 Sunnah di Hari Jumat Ini

- 16 April 2021, 00:00 WIB
ilustrasi doa
ilustrasi doa /Pixabay

Terlebih, jangan sampai terlambat melaksanakan sholat Jumat.

2. Tempati shaf pertama sholat

Saat sholat berjamaah di masjid maka utamakan untuk menempati shaf pertama atau terdepan. Dengan menempati shaf pertama, akan mendapat banyak keutamaan di mata Allah SWT.

3. Jangan melangkahi orang yang sholat

Jika ada orang sholat maka janganlah melangkah maju atau mendahului orang di dengan melangkahi pundak orang-orang tersebut.

Baca Juga: Jeff Smith Pemeran Arga di Sinetron Putri untuk Pangeran Ditangkap karena Narkoba

Baca Juga: Sinopsis Preman Pensiun 5 Masih Ada Kang Pipit, Minta ke Kang Mus Ikut Murad Bertani

4.  Tidak berjalan di depan orang yang sedang sholat

Jangan berjalan di depan orang sholat. Tunggulah hingga sholatnya selesai melaksanakan sholatnya daripada berjalan di depannya. Hal itu merupakan salah satu sunnah yang baik dilakukan di hari Jumat.

5. Perbanyak doa, istigfar, bertasbih, dan berpakaian rapi serta wangi

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x