Penumpang Kereta Wajib Bawa Hasil Rapid Test Antigen

- 21 Desember 2020, 18:07 WIB
Ilustrasi rapid test.
Ilustrasi rapid test. /KabarJoglosemar/Ayusandra Adhitya

Calon penumpang disarankan untuk memperhatikan jangka waktu berlaku rapid test antigen dengan jadwal keberangkatan.

"Jangan terlalu mepet dengan jadwal perjalan kereta api agar tidak sampai ketinggalan kereta. Untuk rapid tes antigen sudah bisa dilayani di Stasiun Tugu Yogyakarta," ungkapnya.

Aturan tersebut sesuai dengan yang sudah ditetapkan di Surat Edaran Satgas Penanganan COVID-19 No 3 Th 2020 tentang Protokol Kesehatan Perjalanan Orang Selama Libur Hari Raya Natal dan Menyambut Tahun Baru 2021 dalam Masa Pandemi COVID-19 dan Surat Edaran Kemenhub No 23 Th 2020 tentang Petunjuk Pelaksanaan Perjalanan Orang dengan Transportasi Perkeretaapian Selama Masa Natal Tahun 2020 dan Tahun Baru 2021 dalam Masa Pandemi COVID-19.

Baca Juga: Tahun 2021 Samsung Bakal Luncurkan HP 'Murah Meriah' dengan Fitur 5G

Rapid test antigen tidak harus dilakukan di stasiun maupun moda perjalanan lain. Masyarakat bisa langsung datang ke rumah sakit atau laboratorium untuk melakukan rapid test antigen ini.***

 

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah