Trending di Twitter, Netizen: Menteri KKP Itu Berat Pak Edhy, Biar Bu Susi Saja

- 25 November 2020, 14:34 WIB
Edhy Prabowo/ Instagram.com/@edhyprabowo
Edhy Prabowo/ Instagram.com/@edhyprabowo /

KABAR JOGLOSEMAR - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Edhy Prabowo, Rabu, 25 November 2020, dini hari.  

Penangkapan itu berlangsung di Bandara Soekarno Hatta Cengkareng, sepulang Edhy Prabowo dari Amerika Serikat.

Edhy Prabowo bersama rombongan jajaran Kementerian KKP langsung dibawa ke gedung KPK untuk menjalani pemeriksaan.

Baca Juga: Cari Promo Gajian? Serbu Promo Fantastis dari Shopee Gajian Sale!

Baca Juga: Tak Lama Setelah Edhy Prabowo Ditangkap, Fahri Hamzah: Alhamdulillah. Ada Apakah?

Edhy ditangkap KPK terkait ekspor benur atau benih lobster. Diketahui kebijakan ekspor benur yang diteken Edhy Prabowo sempat menuai pro-kontra.

Sebelumnya, Susi Pudjiastuti menjabat sebagai menteri KKP, dia membuat aturan ketat. Susi secara tegas melarang perdagangan benur dan lobster.

Setelah penangkapan itu, Menteri KKP dan Bu Susi langsung menjadi trending topic Twitter hingga Rabu, 25 November 2020 siang.

Baca Juga: Makin Baper, Kala Al Merasa Kehilangan Andin yang Kabur di Sinetron Ikatan Cinta 25 November 2020

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x