Mata Boneka Squid Game Berubah Jadi Merah dan Bisa Mendeteksi Sesuatu di Tempat Ini, Apa Fungsinya?

- 2 Oktober 2021, 20:50 WIB
Mugunghawa yang menjadi boneka pembunuh dalam serial Netflix Terkenal Squid Game ternyata asli
Mugunghawa yang menjadi boneka pembunuh dalam serial Netflix Terkenal Squid Game ternyata asli / / Koreaboo

KABAR JOGLOSEMAR - Salah satu yang kemudian menjadi ikon di drama Korea Squid Game adalah keberadaan boneka yang ada di permainan Lampu Merah Lampu Hijau.

Pada episode pertama, ada boneka berupa sosok anak peremuan dengan ukuran besar melebihi manusia.

Boneka ini bertugas untuk mendeteksi pada permainan Lampu Merah Lampu Hijau menggunakan matanya yang bisa bererak cepat melirik ke segala arah.

Baca Juga: Squid Game Disebut Misoginis, Ini Bantahan Sutradara Hwang Dong Hyuk

Saat ada peserta yang bergerak maka senapan otomatis akan mengarah pada peserta tersebut sambil menembakkan peluru.

Permainan dalam Squid Game memang bukan sembarang permainan tetap survival game untuk bertahan hidup.

Jika kalah bukan dieleminasi dengan pulang ke rumah tetap dibunuh dengan cara ditembak oleh penjaga atau celaka seperti jatuh dari ketinggian.

Baca Juga: Bansos DKI Jakarta Rp600 Ribu Ada Lagi, Cek Siapa Saja yang Berhak Menerima

Ternyata, boneka Squid Game ini memang sudah ada di Korea Selatan jauh sebelum ada film ini.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x