Hindari 5 Hal Ini Agar Tanaman Hias Aglonema Tidak Rusak

- 15 Oktober 2020, 08:15 WIB
Tanaman hias Aglonema LIGHT OF DIAMOND ( LOD )
Tanaman hias Aglonema LIGHT OF DIAMOND ( LOD ) /Instagram.com/@ratudaun_nursery/

KABAR JOGLOSEMAR - Salah satu jenis tanaman hias yang banyak dimiliki pecinta tanaman hias baik pemula atau senior adalah Aglonema.

Keindahan Aglonema memang memikat. Tanaman yang sering dijuluki sebagai ratu daun ini sebenarnya tidak membutuhkan perawatan rumit.

Namun, tetap saja seperti tanaman hias lain, tanaman hias agalonema perlu perawatan agar tumbuh dengan indah.

Baca Juga: Untuk Memperbanyak Aglonema Bisa dengan Cangkok, Ini Caranya Dijamin Antigagal

Tak hanya perlu ketekunan, tapi juga perlu pengetahuan untuk merawat tanaman aglaonema ini. Terutama untuk yang berbisnis tanaman hias.

Air yang digunakan untuk menyiram hingga intensitas sinar matahari menjadi 2 hal yang perlu diperhatikan.

Simak 5 kesalahan yang kerap dilakukan yang membuat tanaman Aglaonema jadi rusak.

Baca Juga: CERPEN: Tuyul Berjalan

  1. Terlalu Sering Disiram

Aglonema tidak boleh disiram terlalu sering meskipun aglonema membutuhkan air tetapi tidak boleh terlalu banyak.

Kamu harus menyiramnya dengan air yang seimbang dan terukur karena jika air terlalu banyak maka hal ini bisa membuat akarnya menjadi busuk. Jika hal ini terus terjadi, besar kemungkinan aglonema bisa mati.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Kabar Joglosemar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x