7 Tanaman Hias dengan Harga Termahal, Ada Anggrek, Aglonema, Sansivera

- 11 Oktober 2020, 15:21 WIB
Aglaonema First Love, Satu dari 11 Jenis Aglonema yang Kini Diincar.
Aglaonema First Love, Satu dari 11 Jenis Aglonema yang Kini Diincar. /Portal Jember/

Terdapat berbagai macam spesies tanaman sansivera. Harganya pun juga tak kalah mengesankan. Tanaman jenis sansivera dapat dijual dengan harga Rp10 juta per daun.

Salah satu spesies langka ialah Sansivera Agave Purposum Varigata yang sudah mengalami mutasi, dengan harga mencapai Rp125 juta.

2. Aglaonema

Tanaman hias aglaonema ini terkenal dengan nama Sri Rejeki di Indonesia.

Banyak masyarakat Indonesia yang tertarik dengan tanaman ini sejak lama.

Harga Aglaonema dapat mencapai Rp1,5 juta tergantung pada spesies dan sifat kelangkaannya.

Baca Juga: Jimin BTS Menangis saat Bagikan Perasaannya soal Pandemi Corona

3. Anggrek Hitam Papua

Tanaman hias satu ini dapat dihargai hingga Rp100 juta. Pasalnya, anggrek hitam Papua termasuk tanaman yang sudah langka. Di samping itu, sangat sulit untuk mendapatkan tanaman ini.

Kamu perlu masuk dan menelusuri hutan yang ada di Papua karena tanaman ini termasuk tanaman endemik Papua.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Kabar Joglosemar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x