Resep Bubur Ayam Sehat Ala dr Zaidul Akbar, Rendah Kalori tapi Kaya Zat Gizi

- 12 September 2021, 23:22 WIB
Ilustrasi bubur ayam
Ilustrasi bubur ayam /Pixabay/lillith_um

KABAR JOGLOSEMAR – Bubur ayam merupakan makanan yang mudah digemari oleh berbagai kalangan.

Rasanya yang gurih dan biasanya disajikan hangat terasa nikmat dinikmati ketika waktu pagi saat sarapan.

Baca Juga: 2 Hal yang Harus Disiapkan Untuk Cairkan BPUM PNM Mekar Rp1,2 Juta di BNI

Bubur ayam juga sangat cocok dikonsumsi bagi Anda yang sedang diet untuk menurunkan berat badan karena mengandung kalori yang rendah.

Namun rupanya bubur ayam dapat membuat Anda cepat lapar karena rendah kandungan gizi seperti vitamin dan protein.

Sebagai dokter, dr Zaidul Akbar pun memberikan resep bubur ayam yang sehat namun tetap kaya nutrisi yang dibutuhkan tubuh.

Baca Juga: BTS Tak Menang di GRAMMY, RM BTS Justru Lihat Makna yang Lain

Resep Bubur Ayam Sehat Ala dr Zaidul Akbar

Bahan:

-Bubur nasi putih/ coklat dari beras organik

-Suwiran Ayam kampung berbumbu

-Telur ayam kampung yang dimasak perlahan jd ga ngerusak banyak proteinnya

-Kerupuk singkong di panggang pake oven

-Kuah bubur dari berbagai bumbu sehat

-Kacang tanah di oven

-Potongan daun bawang dan seledri

Baca Juga: Bocoran Kode Redeem Genshin Impact 13 September 2021 Besok: Ada Mora dan Primogems Gratis

Adapun untuk cara pembuatannya kurang lebih sama dengan cara pembuatan bubur ayam pada umumnya.

Dengan bahan-bahan seperti disebutkan di atas, nutrisi dalam bubur ayam tetap terjaga sehingga tidak menyebabkan cepat lapar.***

 

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x