5 Keberkahan Daging Kambing dalam Islam

- 23 Juli 2021, 20:53 WIB
Ilustrasi. Berikut ini tip untuk memilih hewan kurban Hari Raya Idul Adha 2021, pastikan beberapa poin ini terpenuhi.
Ilustrasi. Berikut ini tip untuk memilih hewan kurban Hari Raya Idul Adha 2021, pastikan beberapa poin ini terpenuhi. /Pixabay/pixel2013

KABAR JOGLOSEMAR - Pengkonsumsian daging kambing sering dikaitkan dengan gangguan kesehatan.

Padahal tahukah kamu bahwa ada keberkahan di dalam daging kambing.
Kambing merupakan salah satu hewan yang dikurbankan dalam hari raya Idul Adha.

Baca Juga: Sering Marah-marah? Ini 5 Cara Mengatasinya menurut Islam

Daging kambing juga merupakan jenis daging merah yang paling banyak dikonsumsi di dunia.

Berawal dari makanan pokok di Timur Tengah, Afrika Utara dan Karibia, kini daging kambing juga populer hingga ke Amerika dan Eropa.

Namun, beberapa orang menghindari daging kambing karena mitos yang beredar.

Disebutkan bahwa mengkonsumsi daging kambing berbahaya untuk kesehatan, seperti meningkatkan kolesterol.

Mungkin itu bisa saja terjadi jika dikonsumsi terlalu banyak dan dimasak dengan cara yang salah.

Daging kambing memiliki keberkahan, artinya banyak kebaikan pada daging kambing ini.

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x