Kumpulan Doa Mustajab yang Sebaiknya Dibaca di Bulan Ramadhan, dari Surat Al Ikhlas hingga Ayat Kursi

- 14 April 2021, 23:14 WIB
Ilustrasi doa
Ilustrasi doa /Hangesti Arum/Kabar Joglosemar/

Rasulullah bersabda, “Siapa yang membaca dua ayat terkahir dari surat Al Baqarah pada malam hari, maka ia akan diberi kecukupan” (HR.Bukhari dan Muslim).

8. Ayat Kursi (Al Baqarah: 255)

Surat Al Baqarah ayat 255 atau dikenal dengan nama Ayat Kursi adalah salah satu doa mustajab. Ayat ini menjelaskan betapa besarnya kekuasaan Allah. Di dalamnya ada pengakuan terhadap keesaan Allah, serta sifat-sifat Allah yang mulia.

Membaca Ayat Kursi dengan sepenuh hati, maka Allah akan menurunkan pertolongannya untuk memudahkan hajat kita.

 

 

9. Asmaul Husna

Asmaul Husna adalah 99 nama Allah yang bisa kita lafalkan agar doa menjadi mustajab dan dikabukan. Seperti Al Fattah (Maha Pembuka Rahmat), Al Wahab (Maha Pemberi Karunia), Ar Razaq (Maha Pemberi Rizki), Al Hadi (Maha Pemberi Petunjuk), dan Al Malikal Mulk (Maha Penguasa Segala Kerajaan).

Allah berfirman, “Allah mempunyai Asmaul Husna, maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebut asmaul husna itu” (QS.Al A’raf: 180).

Itulah doa-doa mustajab yang baik dibaca selama bulan Ramadhan.***

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: umma.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah