Mohon Perlindungan, Baca Doa Saat Hujan Deras dan Angin Kencang Arab, Latin, dan Terjemahan

- 20 Januari 2021, 21:04 WIB
ilustrasi doa
ilustrasi doa /Pixabay

 

KABAR JOGLOSEMAR – Hujan deras dan angin kencang seringkali menimbulkan rasa takut. Manusia bisa berdoa untuk mohon perlindungan saat ada hujan deras disertai angin kencang. 

Sejatinya, hujan adalah rezeki dan berkah dari Allah SWT. Daripada mengeluh saat hujan turun lebih disunnahkan untuk berdoa.

Selain mendapatkan pahala, hujan juga memberikan kehidupan bagi manusia dan semua mahluk hidup di dunia.

Baca Juga: Sudah Diperiksa, Basarnas Sebut Tanda SOS Tak Terkait Sriwijaya Air

Baca Juga: 7 Drama Romantis yang Dibintangi Rowoon SF9 Selain She Would Never Know yang Wajib Ditonton

Di saat musim hujan seperti sekarang banyaklah berdoa untuk memohon terhindar dari bencana banjir atau angin puting beliung.

Selain itu, satu waktu yang mustajab untuk berdoa adalah di waktu hujan. Betapa istimewanya hujan ini di mata Allah Swt.

Untuk itu, ketika hujan sedang turun, disunahkan untuk membaca doa-doa berikut ini. Juga, doa saat angin kencang.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Doa Harian Islami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x