10 Cara Menghilangkan Gatal Pada Vagina, Mulai dari Kompres Air Dingin hingga Makan Bawang Putih

- 4 Januari 2021, 10:44 WIB
Ilustrasi gatal pada vagina
Ilustrasi gatal pada vagina /thehealthsite.com

Keringkan dengan benar sebelum menggunakan pakaian dalam. 

Baca Juga: Niat Puasa Senin Kamis Lengkap Tulisan Arab dan Bahasa Indonesia Serta Keutamaan

7.Cuka Apel

Cuka apel sejak dulu terkenal memiliki banyak khasiat. Hal ini karena cuka apel mengandung anti bakteri dan anti jamur. Selain itu, cuka apel juga mampu membuat vagina menjadi asam, sehingga bakteri tidak akan bisa berkembang.

Cara mengaplikasikannya cukup mudah. Pertama ambil dua sendok makan cuka apel. Lalu campurkan dengan air hangat. Setelah itu cucikan pada vagina sebanyak dua kali sehari. Lakukan hal ini secara rutin, agar masalah pada organ kewanitaan cepat hilang.

8. Oatmeal

Menambahkan oatmeal ke dalam air mandi juga bisa dijadikan cara mengobati gatal di vagina secara alami. Metode ini biasanya dilakukan untuk mengatasi rasa gatal yang timbul akibat kulit vagina yang kering atau karena eksim.

9. Perbanyak Buah dan Sayur

Salah satu penyebab gatal di area vagina adalah tingginya kadar gula dam darah atau diabetes. Orang yang diabetes memang lebih rentan mengalami infeksi jamur maupun bakteri di tubuhnya.

Untuk menyingkirkan rasa gatal di vagina dalam jangka panjang, Anda sebaiknya mulai menjalani pola hidup sehat dengan memperbanyak asupan sayur dan buah serta olahraga teratur. Hal tersebut akan membantu kadar gula darah terjaga dalam batas normal.

Halaman:

Editor: Michael L W

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah