Cegah Penyakit Jantung, Stroke, Diabetes, Kanker dan Kolesterol dengan Minyak Kelapa

- 27 November 2020, 16:44 WIB
Ilustrasi minyak kelapa.
Ilustrasi minyak kelapa. /Pixabay/moho01

 

KABAR JOGLOSEMAR - Minyak kelapa ternyata mengandung khasiat yang luar biasa. Bahkan sejumlah pihak mengungkapkan khasiat minyak kelapa sama dengan atau setara dengan air susu ibu (ASI).

Karena itu, dengan rutin mengonsumsi minyak kelapa akan mampu mencegah sedikitnya 5 penyakit degeneratif yakni penyakit jantung, stroke, diabetes, kanker, kolesterol dan sebagainya.

Baca Juga: Akhirnya Bebas, Dwi Sasono Kangen Anak

"Ya karena minyak kelapa mengandung beberapa macam senyawa kimia yang bermanfaat bagi kesehatan.Mengonsumsi minyak kelapa sama dengan kita mengonsumsi air susu ibu," tutur Surya Adi Nugraha, Alumni Fakultas Farmasi Universitas Sanata Dharma (USD), kepada Kabar Joglosemar.

Menurut Surya Adi Nugraha, beberapa senyawa kimia yang terkandung dalam minyak kelapa dan mampu mencegah sejumlah penyakit degeneratif adalah :

1. Mengandung asam laurat

Asam laurat ini memiliki kemampuan melawan infeksi virus, jamur dan bakteri. Selain itu, memberikan nutrisi yang baik bagi pembuluh darah

2. Mengandung asam kaprilat

Asam kaprilat ini memiliki kemampuan melawan infeksi bakteri

Halaman:

Editor: Ayusandra Adhitya Septi Andani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x