5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Rematik

- 27 November 2020, 12:19 WIB
Ilustrasi Rematik Nyeri Lutut/Pixabay
Ilustrasi Rematik Nyeri Lutut/Pixabay /

Tahukah kamu, bahwa asam lemak omega 3 baik untuk para penderita rematik. Asam lemak omega-3 dapat menurunkan peradangan dan mengurangi kolesterol jahat dan trigliserida LDL.

Untuk mengurangi gejala rematik, berikut makanan yang harus dihindari oleh penderita rematik yang wajib diketahui.

Baca Juga: Menaker Sudah Cairkan BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 5 untuk 500 Ribu Pekerja, Cek Rekening Sekarang

1.Santan

Santan jadi salah satu bahan makanan yang wajib dihindari jika seseorang telah menderita rematik.

Biasanya, santan diberikan dalam suatu makanan untuk memberikan rasa gurih. Sayangnya, ada zat purin dalam santan yang membuat penderita rematik alami kesakitan.

Purin ini menjadi salah satu zat yang memicu rasa sakit pada penderita rematik. Selain itu, purin juga meningkatkan asam urat.

Baca Juga: Tak Ada Pembatasan, Semua Guru Honorer Berpeluang Jadi Pegawai Pemerintah

2. Jeroan

Jika kamu merupakan penderita reumatik dan senang makan jeroan, maka harus dihindari lebih dulu.

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x