Kuota Hanya 300 Ribu! Kartu Prakerja Gelombang 16 Sudah Dibuka, Ini Cara Daftarnya Lewat www.prakerja.go.id

- 25 Maret 2021, 14:35 WIB
ilustrasi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 16 sudah dibuka oleh pemerintah, cek persyaratan dan tata cara pendaftarannya di sini.
ilustrasi Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 16 sudah dibuka oleh pemerintah, cek persyaratan dan tata cara pendaftarannya di sini. /Instagram.com/@prakerja.go.id

“Nantikan pengumuman peserta yang lolos seleksi Gelombang melalui SMS,” tulis @prakerja.go.id.

Baca Juga: Angka Kesembuhan Covid-19 di Indonesia Hampir Mencapai 90 Persen

Baca Juga: Sudah Dibuka! Kuota Kartu Prakerja 2021 Gelombang 16 Hanya 300 Ribu, Daftar Lewat Link Ini

Adapun ketentuan lainnya saat mendaftar Kartu Prakerja 2021 adalah maksimal 2 anggota keluarga per KK yang boleh menerima program Kartu Prakerja 2021.

Selain itu, pendaftar Kartu Prakerja bukan penerima bantuan sosial (bansos) lainnya dari pemerintah. Kartu Prakerja 2021 tidak berlaku untuk golongan tertentu yakni, pegawai BUMN/BUMD, ASN, anggota DPR/DPRD, pejabat publik, TNI, Polri.

Segera daftar Kartu Prakerja 2021 gelombang 16 karena kuotanya hanya untuk 300 ribu orang saja. Pasalnya, total penerima Kartu Prakerja 2021 dari gelombang 12 hingga 15 sudah mencapai 2,4 juta.

Baca Juga: Ada Unsur China hingga Tidak Sesuai dengan Sejarah, Drama Joseon Exorcist Diminta Berhenti Tayang

Adapun program Kartu Prakerja 2021 kuartal I di tahun 2021 untuk 2,7 juta orang. Sehingga tersisa kuota 300 ribu untuk gelombang 16. ***

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x