8 Tempat Wisata Magelang untuk Libur Sekolah 2023, Pemandangan Bagus, Udara Sejuk, dan Hits Banget

- 19 Mei 2023, 21:40 WIB
Ilustrasi wisata Magelang terbaru yang hits dan Instagramable untuk libur sekolah 2023
Ilustrasi wisata Magelang terbaru yang hits dan Instagramable untuk libur sekolah 2023 ///YouTube// Info Wisata

3. Ketep Pass

Ketep Pass adalah lokasi dimana kamu bisa menikmati megahnya Gunung Merapi dan Merbabu yang menjulang tinggi.

Pengelolaan wisatanya cukup baik dengan ada fasilitas kamar mandi, tempat duduk, juga warung-warung yang menjual jagung bakar.

Ada juga kebun strawbery jika kamu ingin merasakan wisata memetik buah.

Baca Juga: GTA 5 APK Offline Terbaru? Mainkan Grand Theft Auto V Full Game Rockstar yang Asli Versi PC

4. Gardu Pandang Silancur

Gardu Pandang Silancur adalah salah satu lokasi wisata di Magelang yang punya fasilitas lengkap dari mulai penginapan hingga kafe.

Latar belakang Gardu Pandang Silancur adalah pegunungan yang eksotis untuk melihat sunrise dan sunset.

Lokasi dan alamat Gardu Pandang Silancur berada di Dusun Ddaapan, Desa Mangli, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Provinsi Jawa Tengah.

Baca Juga: Tautan GRATIS Minecraft PE 1.19.73 APK Resmi untuk Main di HP Android, Langsung Pakai Link Berikut!

5. Sungai Elo

Orang biasa mendatangi Sungae Elo untuk rafting. Selain itu, Sungai Elo juga menawarkan keindahan alam pegunungan dan air yang jernih.

Ada banyak aktivitas yang bisa dilakukan selain rafting seperti bersepeda, main air, kemah, atau hanya sekadar berenang.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x