Update List Wisata Magelang Awal Bulan November 2021, Ada 24 Spot Instagramable yang Sudah Buka

- 3 November 2021, 17:10 WIB
Ilustrasi seorang wisatawan di salah satu tempat wisata Magelang yang sudah buka Oktober2021, pendakian Gunung Merbabu.
Ilustrasi seorang wisatawan di salah satu tempat wisata Magelang yang sudah buka Oktober2021, pendakian Gunung Merbabu. ///Instagram/ @choco_biip

KABAR JOGLOSEMAR - Berikut adalah Update List wisata di Magelang, Jawa Tengah untuk awal bulan November 2021 ini.

Setidaknya, sudah ada lebih dari 20 tempat wisata Magelang yang sudah buka bulan ini. 

Adapun tempat-tempat wisata Magelang tersebut juga menyajikan pesona alam yang Instagramable alias cocok untuk foto-foto. 

Baca Juga: Apa Saja Objek Wisata Magelang yang Buka November 2021? Berikut Daftarnya

Salah satu tempat wisata yang sudah buka adalah jalur pendakian Gunung Merbabu via Magelang. 

Selain itu, ada juga tempat wisata Magelang yang menyajikan Spot Instagramable. 

Daripada penasaran, berikut kami sajikan deretan tempat wisata di Magelang yang Instagramable.

Baca Juga: 20+ Top List Tempat Wisata Magelang Populer Per November 2021, Pas Bagi Kamu yang Lagi Cari Spot Instagramable

Inilah Update List Wisata Magelang Bulan November 2021:

- Mangli Sky View Kaliangkrik

- Dusun Butuh Kaliangkrik (Nepal Van Java)

- Gereja Ayam (Bukit Rhema)

- Telaga Bleder Gunung Andong

- Bukit Greden

- Punthuk Setumbu

- Svargabumi Borobudur

- VW Wisata Borobudur

- Javanica Park

Baca Juga: 20++ Wisata Magelang yang Instagramable, Buka November 2021 Dengan Aturan Berikut!

- Jembatan Gantung Mangunsuko

- Tol Kahyangan Sawangan

- Desa Wisata Wanurejo

- Ketep Pass

- Awang Awang Sky View

Baca Juga: 23++ Destinasi Wisata Magelang Hits dan Instagramable, Buka Bulan November 2021

- Rafting Sungai Elo

- Air Terjun Kedung Kayang

- Top Selfie Pinusan Gragilan

- Gunung Andong

- Air Terjun Goa Slandak

- Air Terjun Grenjengan Kembar

- Mangli Sky View

- Gardu Pandang Silancur

- Gunung Telomoyo

- Gunung Merbabu

Baca Juga: 22 Destinasi Wisata Magelang yang Sudah Buka di Akhir Pekan

Sebelum tiba di tempat wisata Magelang tersebut, ada baiknya bagi kalian untuk menyiapkan aplikasi PeduliLindungi terlebih dahulu.

Selain itu, kalian juga wajib untuk mematuhi serta menerapkan protokol kesehatan super ketat yang berlaku di tempat wisata Magelang ini.***

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x