Ini Tempat Wisata di Bantul Jogja yang Sudah Buka di Bulan Oktober 2021

- 14 Oktober 2021, 20:48 WIB
Wisata pantai Gunungkidul Yogyakarta masih tutup
Wisata pantai Gunungkidul Yogyakarta masih tutup /Instagram/@pantaiparangtritiscom

1. Tebing Breksi (Sleman).
2. Gembira Loka Zoo (Kota Yogyakarta).
Pinussari Mangunan (Bantul).
3. Taman Wisata Merapi Park (Sleman), Pinus Pengger (Bantul).
4. Seribu Batu Mangunan (Bantul).

Tempat wisata diatas tersebut sudah dibuka sejak tanggal 7 September 2021 yang lalu sesuai dengan aturan Kemenparekraf melalui SE/8/IL 04 00/DII/2021 dan SE 177/SRT/DIR.INDUSTRI/IX/2021.

Baca Juga: 8 Destinasi Wisata Ngehits Magelang Sudah Dibuka Oktober 2021, Keren dan Instagrammable

Meskipun hanya 7 tempat wisata Jogja yang melakukan uji coba terbatas sehingga wisatwan bisa berkunjung namun destinasi lain pun juga ramai.

Tidak adanya pengawasan ketat dari petugas membuat pengunjung bebas masuk ke beberapa lokasi wisata.

 

Dikutip dari Humasjogja bahwa Kepala Dinas Pariwisata DIY, Singgih Raharjo, SH mengatakan kesiapan dibukanya kembali objek wisata di DIY, yang paling penting adalah terlebih dahulu mendapat sertifikasi CHSE dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf).

Baca Juga: Referensi Kunci Jawaban Tematik Kelas 6 SD Pertempuran Ambarawa Halaman 66 Sampai 73

Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X juga menyampaikan usulan kepada pemerintah pusat untuk membuka destinasi wisata yang lain dengan ketentuan khusus yaitu mensyaratkan pengunjung harus divaksin terlebih dahulu.

Menurut Sri Sultan, adanya kebijakan ini justru kontrol dan counter pengunjung akan lebih aman karena akan ada petugas yang berjaga.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x