Cara Membuat GTA 5 Offline Menjadi Online, Ikuti 5 Langkah Mudah Ini

- 5 Februari 2023, 17:17 WIB
Cara membuat GTA 5 offline menjadi online sebenarnya gampang, ikuti petunjuk berikut ini
Cara membuat GTA 5 offline menjadi online sebenarnya gampang, ikuti petunjuk berikut ini ///YouTube/ GTA 5 Keun

KABAR JOGLOSEMAR - Cara membuat GTA 5 offline menjadi online sebenarnya bukan merupakan hal yang sulit untuk dilakukan.

Silahkan ikuti petunjuk berikut ini supaya kamu bisa main Game tersebut di mode Multiplayer.

Tak sedikit player baru GTA 5 akan kebingungan saat ingin masuk mode online.

Baca Juga: TRIK GTA 5 PC, Cara Membeli Mobil lewat HP, Tanpa Cheat Bisa Pakai Fitur Ini

Jika kamu salah satunya, silahkan cermati penjelasan yang akan disajikan di dalam artikel ini.

Tanpa basa-basi lagi, untuk membuat GTA 5 offline menjadi online, kamu harus memiliki akun Rockstar Games Social Club.

Pastikan juga bahwa PC kamu sudah terkoneksi dengan jaringan Internet.

Baca Juga: Tips GTA San Andreas PC Definitive Edition (2023), Begini Cara Setting Grafis Jadi High Definition

Jika kedua hal tersebut sudah terpenuhi, silahkan ikuti langkah-langkah ini.

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x