iPhone SE 4 Sudah Dukung FItur Pengisian Nirkabel MagSafe 7.5W? Cek Rumor Terbarunya Berikut!

- 9 Desember 2022, 14:06 WIB
Ilustrasi iPhone SE 4 (2023) yang sudah mendukung teknologi MagSafe 7.5W
Ilustrasi iPhone SE 4 (2023) yang sudah mendukung teknologi MagSafe 7.5W ///YouTube// Brian Solid

Meskipun bakal menggunakan desain lama (iPhone XR), tak menutup kemungkinan Apple membawa SoC baru A16 Bionic pada perangkat ini.

Dilansir dari Notebook Check, model iPhone SE biasanya didasarkan pada iPhone sebelumnya dalam hal desain tetapi datang dengan jeroan yang ditingkatkan.

Seperti contoh, iPhone SE generasi pertama tampak seperti iPhone 5S tetapi datang dengan chip A9, bukan A7.

Baca Juga: Nonton Film Decibel (2022) GRATIS Streaming Lengkap Sub Indo Full Movie? Pakai Link Ini untuk Nonton Resmi

Selanjutnya, iPhone SE 2 meniru desain iPhone 8 tetapi menggunakan SoC A13, bukan A11.

Terakhir, iPhone SE 3 menggunakan pendahulunya (iPhone 8) sebagai inspirasi tetapi datang dengan prosesor A15.***

 

Halaman:

Editor: Ayusandra A S A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x