Begini Cara Update iOS 16 di iPhone yang Resmi Rilis, Segera Dapatkan Fitur Barunya

- 13 September 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi update iOS 16 iPhone
Ilustrasi update iOS 16 iPhone /YouTube/ Brian Solid

Baca Juga: Baru Update! Tersedia Kode Redeem Mobile Legends Hari Ini (13/9), Klaim Berbagai Hadiah  Menarik

Berikut ini cara mengupgrade iOS 16 yang baru saja dirilis oleh perusahaan Apple yang telah dihimpun KabarJoglosemar.com. 

Berikut cara mudah update iOS 16 iPhone: 

1. Backup data-data di iPhone menggunakan iCloud untuk memastikan tidak ada data yang hilang
2. Buka aplikasi Settings > General > Software Update
3. Klik Download and Install
4. Ikuti petunjuk di layar dan tunggu sampai proses download selesai
5. Tunggu proses instalasi selesai
6. iOS 16 berhasil diinstal

Baca Juga: Baru Update! Tersedia Kode Redeem Mobile Legends Hari Ini (13/9), Klaim Berbagai Hadiah  Menarik

Sebagai inoformasi, jika Anda sudah masuk ke halaman software update tapi update untuk iOS 16 tidak tersedia, itu artinya, iPhone milik Anda sudah tidak mendapatkan update iOS lagi dari Apple.

Upgrade atau update iOS 16 juga penting untuk dilakukan tidak hanya fitur baru tetapi juga membawa sejumlah perbaikan pada bug dan celah keamanan.

Update juga diberikan untuk peningkatan efisiensi pemakaian memori iPhone. Perlu diingat kembali bahwa tidak semua model iPhone bisa update iOS 16. Hanya iPhone 8 ke atas yang bisa dapat jatah update iOS.

Demikian informasi cara update iOS 16 untuk dapat fitur terbaru. Selamat mencoba.***

 

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x