Daftar Game dengan Ukuran Besar di Android, Bukan untuk HP Kentang

- 24 Agustus 2021, 19:49 WIB
Ilustrasi game Android dengan ukuran besar yang tidak cocok untuk HP Kentang atau smartphone Low-End.
Ilustrasi game Android dengan ukuran besar yang tidak cocok untuk HP Kentang atau smartphone Low-End. ///YouTube/ Neon Games

KABAR JOLGOSEMAR - Setiap game Android memiliki ukuran yang berbeda-beda. Ada yang besar ada juga yang kecil. 

Sementara itu, game Android dengan ukuran besar tentu tidak akan cocok untuk HP Kentang alias smartphone Low-End. 

Sebab, HP Kentang memiliki keterbatasan Hardware yang mana kemungkinan tak mempu menjalankan game Android dengan ukuran besar tersebut dengan baik.

Baca Juga: Cara Main PUBG di HP Kentang, Ikuti Cara Ini Dijamin Anti Lag! 

Smartphone Android saat ini telah memiliki sejumlah game dengan ukuran yang tak lagi kecil. 

Seperti contoh Genshin Impact. Game besutan miHoYo ini bahkan memiliki ukuran lebih dari 8 GB. 

Tentu saja, ukuran game sebesar itu membikin para gamers HP Kentang akan berpikir dua kali untuk menginstalnya. 

Baca Juga: 7 Tips Main PUBG di HP Kentang, Anti Lag Dijamin 'Chiken Dinner'

Namun, apabila kamu penasaran dengan apa saja game dengan ukuran besar di Android berikut ini penjelasannya.

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x