RIP PES, Ini 6 Fakta Seputar Pergantian Nama Barunya eFootball

- 22 Juli 2021, 07:55 WIB
Netizen ucapkan RIP PES, kini game besutan konami ganti nama jadi eFootball
Netizen ucapkan RIP PES, kini game besutan konami ganti nama jadi eFootball /eFootball

KABAR JOGLOSEMAR - Game sepak bola Pro Evolution Soccer atau PES besutan KONAMI kini berganti nama menjadi eFootball.

Kabar baiknya bagi penggemar game sepakbola, eFootball ini akan tersedia gratis di konsol, komputer bahkan di ponsel.

Meski hanya berganti nama, sebagian besar warganet mengaku sedih pasalnya game tersebut tepah menemani masa kecil. Hingga Kamis, 22 Juli, masih trending di Twitter RIP PES.

Berikut ini sederet fakta tentang game eFootball, nama baru game KONAMI.

Baca Juga: Kode Redeem FF 22 Juli 2021, Klaim Kode Redeem Free Fire Hari Ini Dapatkan Karakter Gratis Rajah!

1. Bisa dimainkan di ponsel
Game ini bisa dimainkan secara gratis di PS5, PS4, Xbox Series X/S, Xbox One, dan PC menjelang akhir 2021.

Konami juga bakal merilis versi ponsel yang bisa dimainkan oleh pengguna iOS dan Android. Pemain dari lintas konsol bisa saling bertanding. Namun, pemain di ponsel harus menggunakan kontroler khusus.

2. Hanya tersedia bentuk digital
PES selalu merilis seri tahunan dalam bentuk fisik. Seitaro Kimura dari KONAMI mengatakan bahwa eFootball akan berbeda yakni dengan melakukan update rutin setiap musim baru dan gratis.

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact 22 Juli 2021, Klaim Kode GI Sekarang, Raih Hadiah Gratis Mora dan Primogems!

Halaman:

Editor: Galih Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x