Ini Jadwal Seleksi Beasiswa LPDP 2023 dan 8 Syarat Wajib, Nomor 7 Tulis Sekarang!

- 26 Januari 2023, 06:19 WIB
llustrasi program Beasiswa LPDP 2023
llustrasi program Beasiswa LPDP 2023 /Dok. LPDP

 

 

KABAR JOGLOSEMAR - Inilah jadwal seleksi Beasiswa LPDP 2023 yang pendaftarannya sudah dibuka sejak 25 Januari 2023.

Beasiswa LPDP 2023 kembali dibuka dan terbuka bagi siapa saja untuk daftar demi mendapatan biaya pendidikan gratis.

Baca Juga: Klik di beasiswalpdp.kemenkeu.go.id Sekarang Juga, Daftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 1, Siapkan Berkas Ini

LPDP adalah beasiswa pascasarjana di bawah nauangan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang memberikan biaya pendidikan S2 dan S3 baik di dalam maupun luar negeri.

Selain pembiayaan pendidikan, beasiswa LPDP juga memberikan uang saku kepada penerimanya.

Daftar sekarang juga dengan syarat sebagai berikut.

Baca Juga: TERUPDATE, Link Download Minecraft Pocket Edition 1.19.60 Full Game dan Gratis Trial di Sini

Syarat Beasiswa LPDP 2023

1. Alumnus program D4/S1 atau S2 dari perguruan tinggi terakreditasi.
2. Tidak sedang menempuh studi degree/non-degree baik S2 maupun S3.
3. Pendaftar tidak sedang mendaftar, menerima, atau akan menerima beasiswa lain.
4. Pelamar lulusan luar negeri, wajib melampirkan hasil penyetaraan ijazah dan konversi IPK.
5. Melengkapi profil pendaftaran.
6. Menandatangani surat pernyataan.
7. Menuliskan komitmen kembali ke Indonesia, rencana pascastudi, dan rencana kontribusi setelah menyelesaikan studi.
8. Pendaftar program S3 wajib menyertakan proposal penelitian.

Ada banyak yang sudah memanfaatkan beasisw LPDP dan berhasil menempuh pendidikan S2 dan S3 termasuk dari kalangan artis seperti Maudy Ayunda dan Tasya Kamila.

Agar tidak ketinggalan, inilah jadwal seleksi Beasiswa LPDP 2023.

Baca Juga: Friv Game, Tempat Main Game Populer Gratis dan Resmi Tanpa Install APK DATA

Catat, jadwal lengkap seleksi beasiswa LPDP tahap 1 dan 2 tahun 2023.

Jadwal Seleksi Beasiswa LPDP 2023 Tahap 1

Pendaftaran: 25 Januari-25 Februari 2023

Seleksi administrasi: 27 Februari 2023

Pengumuman seleksi administrasi: 14 Maret 2023

Seleksi bakat skolastik: 27 Maret 2023

Pengumuman hasil seleksi bakat skolastik: 5 April 2023

Seleksi substansi: 10 April 2023

Seleksi substansi berakhir: 31 Mei 2023

Pengumuman hasil seleksi substansi final: 8 Juni 2023

Baca Juga: Mau Download Gratis Minecraft PE 1.19.50.02 di HP Android? Segera Klik Link Download di Sini yang Resmi

Jadwal Seleksi Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2

Pendaftaran: 9 Juni 2023

Penutupan pendaftaran: 9 Juli 2023

Seleksi administrasi: 10 Juli 2023

Pengumuman hasil seleksi administrasi: 27 Juli 2023

Seleksi bakat skolastik: 7 Agustus 2023

Pengumuman hasil seleksi bakat skolastik: 16 Agustus 2023Seleksi substansi: 4 September 2023

Pengumuman Hasil Seleksi Substansi: 7 November 2023

Demikian informasi tentang pendaftaran Beasiswa LPDP 2023 tahap 1 yang sudah dibuka mulai hari ini.***

 

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah