Pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 Masih Dibuka! Simak Persyaratan, Bidang Studi, dan Tahapan

- 2 September 2022, 11:39 WIB
PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 dibuka.
PPG Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 dibuka. /ppgkemdikbud

 

KABAR JOGLOSEMAR – Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi kembali memberikan kesempatan bagi yang ingin menempuh Program Pendidikan Profesi Guru (PPG).

Kali ini pendaftaran untuk calon Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan Gelombang 2 tahun 2022 telah dibukan.

Pendaftaran tersebut dibuka mulai dari 26 Agustus 2022 hingga 26 September 2022 mendatang.

Baca Juga: Update Game Minecraft Bedrock Edition 1.20 Legal? Download Sekarang Juga Secara Legal

Ini merupakan peluang baik bagi Anda yang ingin menjadi seorang guru. Pengumuman pembukaan pendaftaran PPG Prajabatan Gelombang 2 tahun 2022 ini disampaikan melalui laman ppg.kemdikbud.go.id.

Namun bagi Anda yang berminat untuk mendaftar, terdapat persyaratan calon mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang 2 tahun 2022 yang harus dipenuhi.

Berikut persyaratan calon mahasiswa PPG Prajabatan Gelombang 2 tahun 2022:

Baca Juga: Update Sekarang Juga! Simak Link Download Game GTA San Andreas Definitive Edition di Sini

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x