Termasuk Jenis Cerita Fiksi Apakah Cerita Kasuari dan Dara Mahkota, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI

- 8 Maret 2022, 07:58 WIB
 Termasuk Jenis Cerita Fiksi Apakah Cerita Kasuari dan Dara Mahkota
Termasuk Jenis Cerita Fiksi Apakah Cerita Kasuari dan Dara Mahkota /Pixabay/Sasin Tipchai

 

 

KABAR JOGLOSEMAR -  Siswa kelas 4 SD MI dimainta membaca cerita fiksi berjudul Kasuari dan Dara Mahkota kemudian menjawab soal Termasuk Jenis Cerita Fiksi Apakah Cerita Kasuari dan Dara Mahkota.

Cerita fiksi adalah cerita yang tidak berdasarkan kenyataan atau fakta. Cerita fiksi dibuat dari hasil imajinasi dan kreativitas pengarang.

Baca Juga: Siapa Tokoh-tokoh yang Terdapat Dalam Cerita Tersebut, Asal Mula Telaga Warna, Kunci Jawaban Kelas 4 SD MI

Cerita fiksi bentuknya bisa bermacam-macam, ada legenda, mite, dongeng, dan fabel.

Yang cukup populer adalah fabel yaitu cerita fiksi yang menggunakan hewan atau binatang sebagai tokohnya.

Binatang tersebut dapat bersikap dan berperilaku seperti manusia dalam menjalani dan menyelesaikan konflik.

kelBaca Juga: Apa Sikap Kebersamaan yang Dilakukan Ular dan Tikus, Kunci Jawaban Kelas 4 SD Kecerdikan Menumbuhkan Kebaikan

Halaman:

Editor: Sunti Melati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah